Sehubungan dengan Pemberkasan Usul Kenaikan Pangkat Periode 1 April 2022, untuk kelancaran proses pemeriksaan dan pengusulan kenaikan pangkat berbasis paperless, kami akan mengadakan rekonsiliasi data usul kenaikan pangkat dimaksud. Untuk lebih jelasnya dapat mengunduh file terlampir dibawah ini.