Dalam rangka persiapan pelaksanaan Sidang Kenaikan Pangkat Periode April 2017 Bagi Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kuningan, perlu dilakukan pemberkasan terlebih dahulu dengan melengkapi syarat-syarat sesuai dengan ketentuan kenaikan pangkat.
Surat dan Lembar Persyaratan serta Pemeriksaan Proses Kenaikan Pangkat sebagaimana TERLAMPIR.